
Website PT Jaya Wira Jerindo (Tribina Group)
Tentang Perusahaan
Shihlin Taiwan Street Snacks (STSS) merupakan brand internasional yang menjual cemilan khas Taiwan. Pertama kali dibuka di Singapura tahun 2003 kemudian merambah ke Malaysia tahun 2007.
Hadir di Indonesia pada tahun 2008 melalui PT. Jaya Wira Jerindo sebagai pemegang master lisensi untuk negara Indonesia. Saat ini STSS telah membuka lebih dari 95 gerai outlet nya dan semakin melebarkan sayapnya di wilayah Indonesia. Menu favorit yang sangat populer yaitu “XXL Crispy Chicken” yang merupakan best seller di setiap outlet yang dibuka.
Kami mencari kandidat terbaik untuk mengisi posisi sebagai:
- Quality Management System
Deskripsi Pekerjaan
- Analisa & dokumentasi prosedur standar (document controller)
- Mengidentifikasi, merencanakan, dan melaksanakan proyek pengembangan
- Pengawasan terhadap pelaksanaan SOP dan mengidentifikasi jika terdapat masalah
- Mengembangkan budaya continous improvement di setiap departemen
Kualifikasi
- Usia minimal 23 tahun
- Minimal pendidikan S1
- Setidaknya memiliki 2 tahun pengalaman dalam bidang yang sesuai untuk posisi ini.
- Kemampuan yang harus dimiliki: Paham 5S, 7 QC TOOLS, ISO 9001, Halal Assurance System (HAS 23000),
- KAIZEN, bisnis proses, analisis pemecahan masalah
To apply for this job please visit www.jobstreet.co.id.